Ingin Anak Cerdas Seperti Almarhum Habibie? Ini 5 Vitamin dan Mineral Mencerdaskan Otaknya

- 4 Mei 2021, 14:32 WIB
Ilustrasi anak cerdas: 13 perilaku ini merupakan tanda anak Anda cerdas sejak kecil.
Ilustrasi anak cerdas: 13 perilaku ini merupakan tanda anak Anda cerdas sejak kecil. /Pixabay/Victoria_Borodinova

1. Vitamin A

Bukti ilmiah menunjukkan bahwa vitamin A dapat menurunkan angka kematian sebesar 24 persen, dan kematian terkait diare sebesar 28 persen.

Baca Juga: Inilah 3 Vitamin yang Mempercepat Penyembuhan Penyakit Stroke, Salah Satunya Vitamin D

Vitamin A juga sangat baik untuk kesehatan mata. WHO merekemedasikan pemberian vitamin A sebanyak 100.000 unit pada bayi berusia 6-11 bulan, dan 200.000 unit pada bayi usia 1-5 tahun tiap 4-6 bulan sekali.

2. Yodium

Yodium merupakan mineral yang penting untuk pertumbuhan berat, tinggi badan, dan kecerdasan otak.

Anak yang kekurangan yodium akan memiliki IQ lebih rendah dibandingkan anak yang cukup yodiumnya.

Salah satu sumber yodium adalah garam beryodium.

Baca Juga: ALASAN Mengapa Vitamin A, Vitamin D dan Vitamin K Amat Penting untuk Melawan Covid-19, Ini Penjelasannya

3. Vitamin D

Halaman:

Editor: Arumi Razeta

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah