TERJAWAB! Mengapa Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Sulit Terungkap, Gegara Kesalahan 48 Jam Pertama

- 26 Desember 2021, 09:22 WIB
YouTuber Anjas Thailand mengungkapkan lamanya pengungkapan kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang karena kecanggihan dari pelakunya
YouTuber Anjas Thailand mengungkapkan lamanya pengungkapan kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang karena kecanggihan dari pelakunya /kolase foto DeskJabar dan YouTube Anjas di Thailand

Soal autopsi pertama yang tidak terlalu detil, Anjas di Thailand menduga itu mungkin bukan karena ada framing tapi lebih menyangkut ke jam terbang dari orang-orang yang melakukan autopsi pertama

Namun dr Hastry mengungkapkan, pada autopsi yang kedua ada dua hal yang dilakukan. Pertama mengoreksi waktu kematian dan kedua adalah menambahkan. Ada beberapa detil yang mungkin belum dilakukan di autopsi pertama. Sayangnya, kata Anjas di Thailand, dr Hastry tidak memaparkan hasil autopsi kedua karena itu wewenang penyidik yang berbicara.

Soal autopsi pertama yang tidak terlalu detil, Anjas di Thailand menduga itu mungkin bukan karena ada framing tapi lebih menyangkut ke jam terbang dari orang-orang yang melakukan autopsi pertama

“Bukan bermaksud merendahkan tapi ini adalah fakta. dr Hastry pun melakukan koreksi yaitu waktu kematian yang notabene waktu kematian itu adalah hal yang sangat fundamental karena itu berhubungan dengan alibi”, kata Anjas di Thailand.

Menyinggung lamanya pengungkapan kasus pembunuh ibu dan anak di Subang ini, Anjas di Thailand mengatakan itu mungkin kerena penyidik punya strategi dengan tujuan untuk mengungkap kasus ini secara tuntas dan menyeluruh.

“Tapi ya semakin lama kasus ini tidak terungkap akan semakin banyak opini liar beredar di masyarakat{, kata Anjas di Thailand.

*** (Zair Mahesa/Desk Jabar

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah