20 Menit Tegang Sebelum Eksekusi Brigadir J, Wajah Ferdy Sambo Memerah, Bharade E Mendadak Diperintah: Tembak!

- 21 Agustus 2022, 10:52 WIB
Terungkap 20 menit suasana tegang sebelum detik-detik eksekusi Brigadir J atas perintah Irjen Ferdy Sambo kepada Bharada E.
Terungkap 20 menit suasana tegang sebelum detik-detik eksekusi Brigadir J atas perintah Irjen Ferdy Sambo kepada Bharada E. /Tangkapan Layar Youtube Hiburan Populer/

"Bersama FS saat menjanjikan uang kepada RE, RR, dan KM," ungkapnya.

Ia dan suaminya, Irjen Pol. Ferdy Sambo, serta tiga tersangka lainnya Bharada Richard Eliezer (Bharada E), Brigadir Kepala Ricky Rizal (Bripka RR) dan Kuat Ma'aruf dijerat dengan Pasal 340 KUHP subsider Pasal 338 juncto Pasal 55 dan Pasal 56 KUHP dengan ancaman hukuman mati.

Sekedar informasi, Hingga kini pembicaraan kasus tewasnya Brigadir J masih ramai diperbincangkan dikalangan masyarakat.

Walaupun beberapa tersangkanya sudah ditetapkan oleh Kepolisian.

Hingga saat ini masyarakat masih mengikuti kasus Brigadir J.

Tidak hanya pengacara dari keluarga Brigadir J, netizen pun turut ikut andil mengawal kasus Brigadir J.

Bahkan orang yang tidak mengikuti perkembangan kasus tewasnya Brigadir J pun, kini mulai mengikuti perkembangan peristiwa ini.

Ferdy Sambo dihadapkan dengan tiga perkara baru buntut dari kasus pembunuhan Brigadir J.
Ferdy Sambo dihadapkan dengan tiga perkara baru buntut dari kasus pembunuhan Brigadir J. foto Pikiran Rakyat/edit Teras Gorontalo

Berikut rentetan kronologi kasus pembunuhan Brigadir J hingga Ferdy Sambo jadi tersangka.

Pada 8 Juli 2022 diisukan Brigadir J tewas karena adanya peristiwa baku tembak.

Halaman:

Editor: Dian Toro

Sumber: Teras Gorontalo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah